Prediksi: Brasil vs Paraguay

BACA JUGA

Prediksi Brasil vs Paraguay
PREDIKSI HASIL
Squawka
Brasil 2-0 Paraguay
Sport Mole 
 Brasil 3-0 Paraguay
Sportskeeda
Brasil 2-0  Paraguay
FOOTBALL5STAR
Brasil 2-0 Paraguay

 

Mineirao, Rabu (2/2/2022) Pukul 07.30 WIB (Mola TV)

Football5Star.com, Indonesia – Pertandingan menarik akan tersaji di Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona CONMEBOL yang mempertemukan Brasil vs Paraguay. Los Guaranies harus segera meraih kemenangan sekarang jika ingin lolos ke Piala Dunia 2022.

Seperti yang diketahui, Brasil sudah dipastikan lolos ke Qatar dan kini masih berada di posisi pertama tanpa kekalahan dari 14 laga.

Sedangkan Paraguay berada di posisi ke-9 dengan 13 poin dari 15 laga, 6 poin di bawah Uruguay yang berada di posisi kelima, batas terakhir untuk setidaknya lolos ke babak playoff.

Jika seandainya Paraguay gagal menang di laga ini, dengan menyisakan dua laga lagi, nampaknya Miguel Almiron cs tak akan lolos ke Piala Dunia 2022.

REKOR PERTEMUAN
Prediksi Brasil vs Paraguay (4)
TREN PERFORMA
Prediksi Brasil vs Paraguay (3)
STATISTIK MENARIK
  • Brasil hanya kalah sekali dari 22 laga terakhirnya di semua kompetisi.
  • Brasil belum terkalahkan di Kualifikasi Piala Dunia 2022.
  • Paraguay tak pernah menang di 6 laga terakhirnya di semua kompetisi.
  • Paraguay gagal mencetak gol di 6 laga terakhirnya di semua kompetisi.
PELATIH
  • Kedua pelatih, Tite dan Guillermo Barros Schelotto belum pernah bertemu sebelumnya.
  • Schelotto belum pernah melawan Brasil.
  • Rekor Tite melawan Paraguay: 3 laga, 3 menang.
WASIT
  • Laga ini akan dipimpin oleh wasit asal Argentina, Facundo Tello Figueroa.
  • Tello baru memimpin 2 laga Kualifikasi Piala Dunia 2022 sebelumnya dengan catatan 8 kartu kuning dan 2 kartu merah.
  • Brasil belum pernah diwasiti Tello sebelumnya.
  • Paraguay pernah sekali diwasiti Tello saat melawan Kolombia tahun lalu dan skor berakhir imbang 0-0.
PEMAIN KUNCI

Brasil

Top Scorer: Neymar (7 gol)
Top Assist: Neymar (8 assist)
Top Rating: Neymar (8,60)

Paraguay

Top Scorer: Angel Romero (4 gol)
Top Assist: Alberto Espinola (3 assist)
Top Rating: Omar Alderete (7,12)

*Statistik di Kualifikasi Piala Dunia 2022 menurut Sofascore

BERITA KEDUA TIM
 

Brasil: Neymar cedera, Emerson Royal, Eder Militao akumulasi.
Paraguay: Omar Alderete cedera. Matias Rojas, Gustavo Gomez akumulasi

PRAKIRAAN FORMASI

Prakiraan Formasi Brasil vs Paraguay

Prediksi Brasil vs Paraguay (2)

You Might also like

More From Author

Berita Terbaru